Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Live Streaming TVRI & Indosiar Ahsan/Hendra vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik di Olimpiade 2021 Sore Ini

Sebanyak empat wakil Indonesia cabor bulutangkis akan berlaga hari ini, Senin (26/7/2021) mulai pukul 08.40 WIB, live TVRI dan Indosiar.

Penulis: Gigih
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Live Streaming TVRI & Indosiar Ahsan/Hendra vs Aaron Chia/Soh Wooi Yik di Olimpiade 2021 Sore Ini
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Ganda putra Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan saat melawan rekan senegara Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto pada pertandingan semifinal Indonesia Masters 2020, di Istora Senayan, Sabtu (18/1/2020). Ahsan/Hendra dipaksa bermain tiga set dan berhasil melaju ke final dengan skor 21-12 18-21 21-17. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

Di sisi lain, pemegang hak siar tayangan Olimpiade Tokyo 2021 di Indonesia adalah Emtek Grup.

Untuk diketahui, Emtek Grup adalah pemilik dari Indosiar, SCTV dan kanal streaming Vidio.com.

Hal itu bisa diketahui dari unggahan di akun Instagram resmi Vidio.

"Saksikan Olympic Tokyo 2020 hanya di Vidio. Gratis untuk pengguna @telkomsel," tulis penggalan caption di salah satu postingan.

Tunggal Indonesia Anthony Sinisuka Ginting berhasi keluar sebagai juara Indonesia Masters 2020 setelah memenangkan pertandingan melawan wakil Denmar Viktor Antonsen, di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (19/1/2020). Anthony Sinisuka Ginting menang melawan Viktor Antonsen melalui rubber game dengan skor 17-21, 21-15, 21-9. Tribunnews/Jeprima
Tunggal Indonesia Anthony Sinisuka Ginting berhasi keluar sebagai juara Indonesia Masters 2020 setelah memenangkan pertandingan melawan wakil Denmar Viktor Antonsen, di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (19/1/2020). Anthony Sinisuka Ginting menang melawan Viktor Antonsen melalui rubber game dengan skor 17-21, 21-15, 21-9. Tribunnews/Jeprima (Tribunnews/JEPRIMA)

Jadwal Bulutangkis

Sementara itu, cabor bulutangkis yang dimulai 24 Juli akan mempertandingkan semua nomor.

Artinya sektor tunggal putra dan putri, ganda putra dan putri, serta ganda campuran akan langsung beraksi pada tanggal tersebut.

Berita Rekomendasi

Dikutip dari akun Instagram Badmintalk_com, babak fase grup akan berakhir pada 28 Juli 2021.

Setelah itu, fase 16 besar cabang bulutangkis akan berlangsung selama dua hari.

Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie saat melawan wakil Denmark Anders Antonsen pada perempat final Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (18/1/2020). Jonatan Christie gagal melaju ke semifinal setelah dikalahkan Anders Antonsen dengan skor 14-21, 21-10, dan 12-21. Tribunnews/Jeprima
Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie saat melawan wakil Denmark Anders Antonsen pada perempat final Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (18/1/2020). Jonatan Christie gagal melaju ke semifinal setelah dikalahkan Anders Antonsen dengan skor 14-21, 21-10, dan 12-21. Tribunnews/Jeprima (Tribunnews/JEPRIMA)

Tepatnya, babak pertama fase knockout tersebut akan dilaksankan pada 28 - 29 Juli 2021.

Sedangkan babak perempat final dan semifinal badminton Olimpiade Tokyo 2021 akan berlangsung pada 29 Juli hingga 1 Agustus 2021

Sementara babak final akan berlangsung dari 1 - 2 Agusutus 2021.

Link Live Streaming

Akses di Sini (Indosiar)

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas