Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Komentar Brad Binder seusai Juara MotoGP Austria: Saya Hampir Tak Bisa Memegang Motor

Brad Binder memberikan komentar atas aksi nekatnya di MotoGP Austria yang berlangsung wet race, rider KTM ini sukses meraih podium utama.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Komentar Brad Binder seusai Juara MotoGP Austria: Saya Hampir Tak Bisa Memegang Motor
Joe Klamar / AFP
(kiri) Pembalap Ducati Italia Francesco Bagnaia, pembalap KTM Afrika Selatan pemenang Brad Binder dan pembalap Ducati-Pramac Spanyol urutan ketiga Jorge Martin merayakan di podium setelah Grand Prix Sepeda Motor Austria di trek balap Red Bull Ring di Spielberg, Austria pada 15 Agustus 2021. 

Brad Binder sukses menjaga posisi pertama hingga finis dengan total waktu 40 menit 43,928 detik.

Kemenangan ini menghantarkan Binder duduk di posisi enam klasemen MotoGP 2021 dengan koleksi 98 poin.

Sedangkan Fabiano Quartararo, kini membukukan 181 angka dan masih nyaman di urutan pertama.

Adapun Rossi, ini untuk kali pertama sepanjang musim MotoGP 2021 ia finis di posisi 10 besar.

The Doctor pada MotoGP Austria mengakhiri balapan di tangga kedelapan.

Hasil MotoGP Austria 2021

1. Brad Binder - Red Bull KTM (RC16)

Berita Rekomendasi

2. Francesco Bagnaia - Ducati Team (GP21)

3. Jorge Martin - Pramac Ducati (GP21)

4. Joan Mir - Suzuki Ecstar (GSX-RR)

5. Luca Marini - VR46 Avintia Ducati (GP19)

6. Iker Lecuona - KTM Tech3 (RC16)

7. Fabio Quartararo - Monster Yamaha (YZR-M1)

8. Valentino Rossi - Petronas Yamaha (YZR-M1)

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas