Daftar Juara Piala Thomas: Indonesia Raih Gelar Terbanyak dengan 14 Kali Juara, Disusul China
Selama pagelaran Piala Thomas, Indonesia menjadi negara dengan raihan gelar juara terbanyak, yaitu 14 kali juara, disusul China dengan 10 kali juara.
Penulis: Laura Hilmi
Editor: Drajat Sugiri
Daftar Juara Piala Thomas yang dikutip dari laman resmi BWF:
- 1948-1949 : Tuan Rumah Inggris (Preston), Juara Malaya (Malaysia)
- 1951-1952 : Tuan Rumah Singapura, Juara Malaya (Malaysia)
- 1954-1955 : Tuan Rumah Singapura, Juara Malaya (Malaysia)
- 1957-1958 : Tuan Rumah Singapura, Juara Indonesia
- 1960-1961 : Tuan Rumah Indonesia (Jakarta), Juara Indonesia
- 1963-1964 : Tuan Rumah Jepang (Tokyo), Juara Indonesia
- 1966-1967 : Tuan Rumah Indonesia (Jakarta), Juara Malaysia
- 1969-1970 : Tuan Rumah Malaysia (Kuala Lumpur), Juara Indonesia
- 1972-1973 : Tuan Rumah Indonesia (Jakarta), Juara Indonesia
- 1975-1976 : Tuan Rumah Thailand (Bangkok), Juara Indonesia
- 1978-1979 : Tuan Rumah Indonesia (Jakarta), Juara Indonesia
- 1981-1982 : Tuan Rumah Inggris (Preston), Juara China
- 1984 : Tuan Rumah Malaysia (Kuala Lumpur), Juara Indonesia