Prediksi MotoGP 2022 Versi Anak Didik Rossi - Pertarungan Sengit Quartararo, Marquez & Bagnaia
Morbidelli menyebut Quartararo, Marquez dan Bagnaia sebagai kandidat peraih titel juara dunia MotoGP 2022 mendatang.
Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
Quartararo jelas ingin mempertahankan gelarnya sekaligus back to back hasil serupa.
Sedangkan Pecco Bagnaia memiliki target untuk mengakhiri rasa penasarannya lantaran di musim ini gagal melakukan "overtake" poin El Diablo.
Sedangkan Marquez, meski dalam tahapan pemulihan cedera. Namun dia tetaplah rider terbaik di MotoGP era sekarang.
Bahkan dalam balutan cedera di lengan kanannya, The Baby Alien menjadi pembalap kedua terbanyak yang merengkuh podium di MotoGP 2021.
Jadwal Rilis MotoGP 2022
6 Maret: Losail Circuit - MotoGP Qatar
20 Maret: Mandalika Street Circuit - MotoGP Indonesia
3 April: Termas de Rio Hondo - MotoGP Argentina
10 April: Circuit of the Americas - MotoGP Amerika Serikat
24 April: Portimao - MotoGP Portugal
1 Mei: Jerez - MotoGP Spanyol
15 Mei: Le Mans - MotoGP Prancis
29 Mei: Mugello - MotoGP Italia
5 Juni: Catalunya - MotoGP Catalunya
19 Juni: Sachsenring - MotoGP Jerman
26 Juni: Assen - MotoGP Belanda
10 Juli: KymiRing - MotoGP Finlandia
7 Agustus: Silverstone - MotoGP Inggris
21 Agustus: Red Bull Ring - MotoGP Austria
4 September: Misano - MotoGP San Marino
18 September: MotorLand Aragon - MotoGP Aragon
25 September: Motegi - MotoGP Jepang
2 Oktober: Buriram - MotoGP Thailand
16 Oktober: Phillip Island - MotoGP Australia
23 Oktober: Sepang - MotoGP Malaysia
6 November: Valencia - MotoGP Valencia
(Tribunnews.com/Giri)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.