Sudah jadi Rekan Duet sejak 2016, Begini Sosok Leo Rolly Carnando Dimata Daniel Marthin
Sudah menjadi rekan duet di sektor ganda putra sejak 2016, Daniel Marthin pun mengungkap bagaimana sosok Leo Rolly Carnando.
Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando (kiri)/Daniel Marthin (kanan) meluapkan kegembiraan setelah mengalahkan melawan wakil china, He Ji Ting/Zhou Hao Dong pada final Daihatsu Indonesia Masters di Istora Senayan Jakarta, Minggu (29/1/2023). Sudah menjadi rekan duet di sektor ganda putra sejak 2016, Daniel Marthin pun mengungkap bagaimana sosok Leo Rolly Carnando. TRIBUNNEWS/HERUDIN
Klub: PB Djarum
Baca juga: Profil Daniel Marthin, Pemegang Rekor Smash Tercepat di Pertandingan Resmi BWF
Kiprah Leo/Daniel di 2022/2023
- All England Open Badminton Championships 2022 : 8 besar
- Swiss Open 2022 : 8 besar
- Korea Open Badminton Championships 2022 : 16 besar
- Korea Masters 2022 : 32 besar
- Indonesia Open 2022 : 16 besar
Berita Rekomendasi
- Singapore Open 2022 : Juara
- Japan Open 2022 : 16 besar
- Denmark Open 2022 : 8 besar
- French Open 2022 : 16 besar
- HYLO Open 2022 : 16 besar
- Malaysia Open 2023 : 16 besar
- India Open 2023 : 32 besar
- Indonesia Masters 2023 : Juara
- Thailand Masters 2023 : Juara
(Tribunnews.com/Isnaini Nurdianti)