Klasemen MotoGP 2023 setelah Jorge Martin Kecelakaan: Pecco Bagnaia Unggul 18 Poin
Klasemen MotoGP 2023 mengalami perubahan di puncak, giliran Pecco Bagnaia mengkudeta Jorge Martin setelah balapan di Mandalika rampung.
Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
![Klasemen MotoGP 2023 setelah Jorge Martin Kecelakaan: Pecco Bagnaia Unggul 18 Poin](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/pecco-bagnaia-motogp-catalunya-2023.jpg)
LLUIS GEN / AFP
Pembalap Ducati Italia yang berada di posisi kedua Francesco Bagnaia merayakan di podium setelah balapan sprint MotoGP Grand Prix Moto Catalunya di Sirkuit de Catalunya pada 2 September 2023 di Montmelo di pinggiran Barcelona. Aleix Espargaro memenangkan sprint race MotoGP Catalunya di Montmelo hari ini. Juara dunia Francesco Bagnaia menempati posisi kedua untuk memperbesar keunggulannya di klasemen pebalap dengan Maverick Vinales melengkapi podium.
2. Jorge Martin, Prima Pramac Racing – 328
3. Marco Bezzecchi, Mooney VR46 Racing – 283
4. Brad Binder, Red Bull KTM Factory Racing – 211
5. Aleix Espargaro, Aprilia Racing – 177
6. Maverick Vinales, Aprilia Racing – 165
7. Johann Zarco, Prima Pramac Racing – 162
8. Luca Marini, Mooney VR46 Racing – 144
Berita Rekomendasi
9. Jack Miller, Red Bull KTM Factory Racing – 135
10. Fabio Quartararo, Monster Energy Yamaha – 132
11. Alex Marquez, Gresini Racing – 108
12. Franco Morbidelli, Monster Energy Yamaha – 79
13. Miguel Oliveira, Aprilia RNF – 73
14. Fabio Di Gianantonio, Gresini Racing – 70
15. Augusto Fernandez, GASGAS Factory Racing Tech3 – 67
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.