Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Sport

Hasil Badminton Hari Ini: 2 Wakil Indonesia Melaju ke Perempat Final Syed Modi International

Perempat final badminton Syed Modi International 2023, Indonesia masih memiliki dua wakil yang bertarung demi tiket semifinal.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Hasil Badminton Hari Ini: 2 Wakil Indonesia Melaju ke Perempat Final Syed Modi International
PBSI
Hasil Badminton Hari Ini: 2 Wakil Indonesia Melaju ke Perempat Final Syed Modi International - Pemain muda tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan saat beraksi di Korea Masters 2023 babak kualifikasi, Selasa (7/11/2023). 

Diharapkan ini jadi sinyal apik bagi Alwi agar bisa melesat hingga partai puncak.

Melihat lawan dua wakil Indonesia besok, Alwi akan bersua dengan utusan tuan rumah.

Antara Priyanshu Rajawat atau Satnish Kumar Karunakaran yang sama-sama wakil tuan rumah.

Hasil Badminton Hari Ini - Syed Modi International Babak 16 Besar

- (XD): Ruttanapak Oupthong/Jhenicha Sudjaipraparat (Thailand) vs Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti (Indonesia), 21-19, 21-15

- (XD): Wei Chun Wei/Nochole Gonzales Chan (China Taipei) vs Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja (Indonesia), 21-19, 17-21, 11-21

- (MS): Alwi Farhan (Indonesia) vs Justin Hoh (Malaysia), 21-11, 23-21

Berita Rekomendasi

Jadwal Perempat Final Syed Modi International 2023

Jumat (1/12/2023)

- (XD): Hee Yong Kai Terry/Tan Wei Han Jessica (Singapura) vs Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja (Indonesia)

- (MS): Alwi Farhan (Indonesia) vs Priyanshu Rajawat (India)

(Tribunnews.com/Niken)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas