Liga Voli Korea: Red Sparks Wajib Menang Atas AI Peppers, Kelemahan Lawan jadi Berkah Megawati Cs
Red Sparks selaku tim Megawati akan melanjutkan kiprahnya di Liga Voli Putri Korea 2023/2024 melawan AI Peppers,Jumat (8/12/2023) pukul 17.00 WIB.
Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
Menurutnya, timnya lemah soal keterampilan dasar bola voli, seperti servis dan penerimaan bola.
"Mungkin ada banyak alasan mengapa kami berbeda dibanding pertandingan terakhir, kami tidak bisa melatih keterampilan dasar bola voli seperti melakukan servis dan menerima bola di lapangan. Ini adalah realita yang kami alami. Ini masih tengah musim, tetapi ini adalah hal yang harus kami perbaiki dengan cepat."
"Ada hal yang sudah saya prediksi ketika saya mengambil alih tim, tetapi ada banyak hal berbeda dari yang saya perkirakan. Saat ini yang paling penting adalah untuk mengembangkan kemampuan pemain secara perorangan dibanding secara tim," jelas Tringe.
Update Klasemen Liga Voli Korea Putri 2023/2024 per 7 Desember Pukul 15.20 WIB
1. Incheon Heungkuk Life Pink Spider - 33 poin
2. Suwon Hyundai E&C Hillstate - 29 poin
3. GS Caltex Seoul KIXX - 22 poin
4. Hwaseong IBK Altos - 19 poin
5. Daejeon Jungkwanjang Red Sparks - 17 poin
6. Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass - 12 poin
7. Gwangju Peppers Savings Bank AI Peppers - 6 poin
Baca juga: Nasib Pengganti Mediol Yoku di Liga Voli Korea Cuma Cadangan Mati, Mirip dengan Ratu Setter ASEAN
Update Daftar Top Skor Liga Voli Korea Putri 2023/2024 per 7 Desember Pukul 15.20 WIB
1. Gyselle Silva (GS Caltex Seoul KIXX): 395 poin
2. Brittany Abercrombie (Hwaseong IBK Altos): 375 poin
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.