Sebaran Wakil di Perempat Final All England 2024: China & Jepang Paket Komplit, Eropa Cuma 4 Pemain
Sebaran wakil tiap-tiap negara di perempat final All England 2024, China dan Jepang menjadi kontingen yang mampu menyumbang pemain di semua sektor.
Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Pebulu tangkis ganda campuran China Zheng Si Wei dan Huang Ya Qiong menunjukkan medali usai mengalahkan pebulu tangkis ganda campuran China Wang Li Lyu dan Huang Dong Ping pada babak Final Blibli Indonesia Open 2019 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7/2019). Sebaran wakil tiap-tiap negara di perempat final All England 2024, China dan Jepang menjadi kontingen yang mampu menyumbang pemain di semua sektor. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Jumat, 15 Maret 2024 - Mulai Pukul 17.00 WIB
- Court 1
- Match 1 [WS]: Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia) vs Akane Yamaguchi (Jepang)
- Match 3 [XD]: Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja (Indonesia) vs Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China)
- Match 6 [MS]: Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia) vs Viktor Axelsen (Denmark)
- Match 8 [MS]: Jonatan Christie (Indonesia) vs Shi Yu Qi (China)
- Match 9 [MD]: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Liang Wei Keng/Wang Chang (China Taipei)
- Match 10 [MD]: Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri vs Aaron Chia/Soh Wool Yik (Malaysia)
BERITA REKOMENDASI
Keterangan
- MS: Tunggal Putra
- WS: Tunggal Putri
- MD: Ganda Putra
- WD: Ganda Putri
- XD: Ganda Campuran
(Tribunnews.com/Isnaini/Ali)