Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Nil Maizar Belum Tentukan Pemain yang Diturunkan

Menjelang laga melawan Valencia, Sabtu (4/8/2012), Pelatih Timnas Indonesia, Nil Maizar

Penulis: Glery Lazuardi
Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Nil Maizar Belum Tentukan Pemain yang Diturunkan
goal
Nil Maizar 

Laporan Wartawan Tribun Jakarta, Glery Lazuardi

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Menjelang laga melawan Valencia, Sabtu (4/8/2012), Pelatih Timnas Indonesia, Nil Maizar belum menentukan siapa yang akan mengisi starting eleven tim.

“Sampai saat ini saya belum menentukan siapa yang akan mengisi starting eleven Timnas Indonesia, susunan nama pemain dan line up, kemungkinan baru saya umumkan besok pagi,” katanya.

Mantan Pelatih Semen Padang itu mengatakan, pemain harus memberikan kemampuan terbaik dan buktikan bahwa dia layak untuk main.

“Bikin pelatih sulit untuk menentukan siapa yang terbaik di tim, kalau sudah tahu, siapa yang turun, membuat enak si pemain dan dia tidak akan serius di dalam berlatih, jadi buatlah tim pelatih sulit untuk menentukan line up,” ujarnya.

Baca juga:

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas