Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Napoli Setuju Jual Edinson Cavani ke Chelsea

The Blues setuju membayar 58 juta euro untuk pemain Uruguay tersebut

Penulis: Ravianto
zoom-in Napoli Setuju Jual Edinson Cavani ke Chelsea
zimbio
Edinson Cavani (kanan) 

TRIBUNNEWS.COM, NAPLES - Chelsea menemui kata sepakat dengan Napoli soal harga striker mereka, Edinson Cavani.

The Blues setuju membayar 58 juta euro untuk pemain Uruguay tersebut. Itu merupakan harga buy out claude Cavani.

Radio Marte, yang selama ini jadi corong resmi Napoli, mengabarkan kalau kesepakatan telah terjadi Senin (24/6) malam waktu setempat atau Selasa (25/6) waktu Indonesia.

"Kami baru saja menerima kabar dari kantor, dari sumber yang sangat terpercaya bahwa Napoli telah setuju menjual Cavani ke Chelsea," demikian siaran mereka.

"Rafa Benitez juga sudah memberi lampu hijau (penjualan Cavani)."

Namun, sebelum meresmikan penjualan Cavani, Napoli lebih dulu ingin mengamankan striker yang akan menggantikan posisi bomber Uruguay itu.

Musim lalu, Napoli juga menjual pemain dengan harga itu, yaitu Ezequiel Lavezzi ke Paris Saint Germain.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
16
12
3
1
37
16
21
39
2
Chelsea
17
10
5
2
37
19
18
35
3
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
4
Nottm Forest
17
9
4
4
23
19
4
31
5
Bournemouth
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas