Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Bintang Real Madrid Selamat dari Kebakaran di Apartemen Mewah

Jese disebutkan hampir menjadi korban dalam peristiwa tersebut, tapi ia bisa diselamatkan petugas pemadam kebakaran.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Bintang Real Madrid Selamat dari Kebakaran di Apartemen Mewah
net
Seorang pemadam terlihat bersiap memasuki lokasi kebakaran di Apartemen yang ditempati bintang muda Real Madrid, Jese Rodriguez. 

TRIBUNNEWS.COM - Apartemen mewah milik bintang muda Real Madrid, Jese Rodriguez dilaporkan dilanda kebakaran. Jese disebutkan hampir menjadi korban dalam peristiwa tersebut, tapi ia bisa diselamatkan petugas pemadam kebakaran.

Kini, pemain timnas junior Spanyol itu harus bermalam di rumah milik rekannya di Madrid, Alvaro Arbeloa sampai situasi membaik.

Kebakaran diyakini berawal dari garasi pada lantai pertama dan menyebar ke sebagian gedung apartemen. Tiga orang dilarikan ke Rumah Sakit Puerta de Hierro dan satu di antaranya mengalami luka bakar serius.

Jese sendiri saat ini tengah menjalani proses penyembuhan cedera ligamen dan masih menggunakan alat bantu untuk berjalan. Dia baru saja sukses menjalani operasi di Jerman.

Musim Jese dikabarkan telah berakhir setelah mengalami cedera saat Madrid menang 3-1 atas Schalke pada 16-besar Liga Champions. Febriansyah/Duniasoccer.com

Berita Rekomendasi
Sumber: Duniasoccer.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
2
Real Madrid
18
12
4
2
41
18
23
40
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas