Marchisio Kembalikan Keunggulan Juventus
Claudi Marchisio yang mencatatkan namanya di papan skor. Kini, Juventus vs Lyon jadi 2-1.
Penulis: Ravianto
TRIBUNNEWS.COM, TURIN - Juventus mengembalikan keunggulan mereka atas Lyon di leg kedua perempat final Liga Eropa.
Claudi Marchisio yang mencatatkan namanya di papan skor. Kini, Juventus vs Lyon jadi 2-1.
Marchisio mencetak gol dengan melepaskan tendangan keras dari luar kotak penalti. Bola yang sempat menyentuh badan pemain bertahan Lyon menjadi berbelok arah sehingga kiper Lopes salah melakukan antisipasi.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.