Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Salahudin: Tonnie Cusell dan Ruben Wuarbanaran Tidak Kompak dengan Pemain Lain

Banyaknya ulah dari mereka membuat Salahudin enggan memainkan keduanya di laga Barito.

Penulis: Sigit Nugroho
Editor: Dewi Pratiwi
zoom-in Salahudin: Tonnie Cusell dan Ruben Wuarbanaran Tidak Kompak dengan Pemain Lain
TRIBUNNEWS.COM/DANY PERMANA
Anggota Tim Nasional Indonesia, Bambang Pamungkas, Tonnie Cusell, dan Artuhr Irawan (ki-ka), berlatih di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (9/11/2012). Timnas melakukan latihan guna persiapan menjelang turnamen Piala AFF 2012 di Malaysia. TRIBUN/DANY PERMANA 

TRIBUNNEWS.COM,JAKARTA - Pelatih Barito Putera, Salahudin mengatakan, pihaknya memecat Tonnie Cusell dan Ruben Wuarbanaran karena tidak bisa kompak dengan pemain lain.

Itu terlihat ketika pemusatan latihan di Stadion Bea Cukai, Rawamangun, Jakarta Timur beberapa pekan lalu. Kedua pemain naturalisasi itu tidak mau bergabung bersama pemain lain untuk tinggal di mess.

"Mereka memilih menyewa kamar hotel selama pemusatan latihan. Padahal mess di Stadion Bea Cukai tidak terlalu buruk, bahkan dilengkapi AC dan layak digunakan kok. Ini menunjukan mereka tidak bisa koordinatif dan sulit bergaul dengan pemain lain. Ini membahayakan kekompakan tim jika keduanya dipertahankan,” tutur Salahudin kepada Harian Super Ball, Sabtu (26/4/2014).

Banyaknya ulah dari mereka membuat Salahudin enggan memainkan keduanya di laga Barito.

"Selama putaran pertama kompetisi Liga Super Indonesia musim ini, Tonnie baru saya turunkan tiga kali. Sedangkan Ruben belum sama sekali dimainkan. Minimnya jam terbang mereka di Barito, karena performanya sangat buruk. Jadi lebih baik mereka dicadangkan saja. Saya lebih memilih pemain lain yang mau bekerja keras,” ujar Salahudin.

Sumber: Super Skor
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas