Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

West Bromwich Vs Man United: Tendangan Jarak Jauh Sessegnon Bikin MU Tertinggal di Menit Ke-8

Andre Wisdom lalu mengumpan bola ke tengah lapangan yang disambut Stephane Sessegnon dengan sebuah tendangan canon ball.

Penulis: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in West Bromwich Vs Man United: Tendangan Jarak Jauh Sessegnon Bikin MU Tertinggal di Menit Ke-8
zimbio.com
Stephane Sessegnon. 

TRIBUNNEWS.COM - Tuan rumah West Bromwich Albion menghentak di menit-menit awal liga premier Inggris saat menjamu tim unggulan Manchester United di The Hawthorns, West Bromwich, Selasa (21/10/2014) dini hari WIB.

Lewat sebuah serangan balik, gelandang Andre Wisdom melakukan solo run menyisir sisi kiri pertahanan Setan Merah. Andre Wisdom lalu mengumpan bola ke tengah lapangan yang disambut Stephane Sessegnon dengan sebuah tendangan canon ball.

Bola meluncur ke pojok kiri gawang yang dijaga David de Gea. Kedudukan untuk sementara West Bromwich 1, Manchester United 0.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
29
16
6
7
48
33
15
54
4
Man. City
29
15
5
9
55
39
16
50
5
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas