Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persib Bayar Kompensasi ke Arema Soal Yandi Sofyan: Zaenal Arief Pun Dilibatkan

Awalnya, Umuh mengaku proses perekrutan Yandi terkendala. Umuh mengaku langsung menghubungi kakak kandung Yandi, Zaenal Arief

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Persib Bayar Kompensasi ke Arema Soal Yandi Sofyan: Zaenal Arief Pun Dilibatkan
sidomi.com
Dua pesakbola kakak beradik Yandi Sofyan (kiri) dan Zaenal Arief. 

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Manajer Persib Bandung H Umuh Muchtar telah mengurus kontrak pemain asal Arema Cronus, Yandi Sofyan Munawar yang sempat dipinjamkan ke Brisbane Roar di Australia.

"Yandi sudah diurus kontraknya untuk dua musim. Dia sudah resmi ke Persib. Saya juga sudah urus ke manajemen Arema Cronus dan dari sana sudah oke, sekarang sudah tidak ada masalah," kata Umuh di Mess Persib Jalan Ahmad Yani Bandung, Senin (29/12/2014).

Awalnya, Umuh mengaku proses perekrutan Yandi terkendala. Umuh mengaku langsung menghubungi kakak kandung Yandi, Zaenal Arief dan berbicara banyak dengan mereka.

"Lalu saya telpon manajemen Arema dan dari sana mempersilakan, tidak ada transfer tapi ada semacam kompensasi ke Arema," ujarnya.

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas