Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Striker Muda Real Madrid Ini Sudah Tak Sabar Ingin Hengkang

Striker muda Real Madrid, Jese Rodriguez, dikabarkan berniat angkat kaki dari Santiago Bernabeu dalam waktu dekat.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Striker Muda Real Madrid Ini Sudah Tak Sabar Ingin Hengkang
Jese Rodriguez 

TRIBUNNEWS.COM - Striker muda Real Madrid, Jese Rodriguez, dikabarkan berniat angkat kaki dari Santiago Bernabeu dalam waktu dekat.

Berdasarkan laporan salah satu surat kabar ternama Spanyol, As, pemain berusia 22 tahun itu gerah lantaran jarang memperoleh kesempatan bertanding.

Musim ini, Jese mencatat 15 penampilan di semua ajang, tapi ia cuma sekali dipercaya sebagai starter. Jumlah menit bermainnya pun hanya 417, paling rendah kedua di skuat Madrid setelah Lucas Silva (400).

Situasi Jese telah menarik beberapa peminat, salah satunya Lazio. Menurut Tuttosport, klub asal ibu kota Italia itu berencana mengirim perwakilan ke Madrid guna membicarakan kemungkinan transfer.

Berita Rekomendasi
Sumber: Bolanews.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
2
Real Madrid
18
12
4
2
41
18
23
40
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas