Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Sriwijaya FC Ujocoba Lawan Kesebelasan Kampus Universitas Sriwijaya

Sriwijaya FC akan melakoni laga persahabatan melawan Tim Universitas Sriwijaya

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Sriwijaya FC Ujocoba Lawan Kesebelasan Kampus Universitas Sriwijaya
SURYA/SURYA/HAYU YUDHA PRABOWO
Benny Dollo (tengah) 

TRIBUNNEWS.COM, PALEMBANG - Sriwijaya FC akan melakoni laga persahabatan melawan Tim Universitas Sriwijaya, Rabu (16/9/2015).

Uji coba ini merupakan bagian dari persiapan Laskar Wong Kito jelang tampil pada perempat final Piala Presiden 2015 melawan Persebaya United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (20/9/2015).

Pelatih Benny Dollo ingin menjadikan uji coba ini untuk mengasah sentuhan dan konsentrasi antarpemain.

"Iya kami akan kembali beruji coba melawan Unsri," kata Bendol seperti dikutip dari tribunnews, Selasa (15/9/2015).

Bendol menilai komunikasi antarpemain belum teroganisir dengan baik sehingga alur serangan dan bertahan tidak sesuai rencana.  "Seperti saya ucapkan sebelumnya, bagaimana caranya kami mengoptimalkan peluang-peluang. Setelah berhasil mendominasi atau bermain sesuai skema, penyelesaian akhir itu yang paling penting. Proses bagus juga harus dengan hasil yang bagus," ulasnya.

Berita Rekomendasi
Sumber: Juara.net
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas