Dikalahkan Chelsea, Pemain Norwich City Kehilangan Dua Giginya
Winger Norwich City, Robbie Brady, kehilangan dua buah giginya setelah berbenturan dengan rekannya Gary O'Neil.
Net
Winger Norwich City, Robbie Brady, kehilangan dua buah giginya setelah berbenturan dengan rekannya Gary O Neil.
Laporan Wartawan SuperBall.id, Imadudin Robani Adam
TRIBUNNEWS.COM, INGGRIS - Winger Norwich City, Robbie Brady, kehilangan dua buah giginya setelah berbenturan dengan rekannya Gary O'Neil.
Dilansir dari Mirror, kedua pemain ini bertabrakan saat melakukan sundulan untuk menghalau bola.
Dalam tabrakan ini Gary mengalami luka dikepalanya karena terkena gigi Brady.
Liga Inggris memang dikenal sebagai Liga yang sangat keras.
Cedera-cedera parah sering terjadi di Liga Inggris.
Dalam pertandingan yang digelar pada hari Rabu (02/03/2016) itu Norwich dikalahkan Chelsea 1-2.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.