Data dan Fakta Jelang Laga Final Coppa Italia antara Juventus vs AC Milan
Head to Head terakhir, AC Milan tak pernah menang melawan Juventus dalam laga kandang ataupun kandang.
Editor: Ravianto
Laporan Wartawan SuperBall.id, Lola June A Sinaga
TRIBUNNEWS.COM, ROMA - Final Coppa Italia 2016 antara AC Milan vs Juventus di Stadion Olimpico bakal disiarkan langsung Kompas TV, Minggu (22/5/2016) pukul 01.45 WIB.
Wasit Gianluca Rocchi ditunjuk federasi untuk menengahi pertarungan dua klub besar Liga Italia itu.
Head to Head terakhir, AC Milan tak pernah menang melawan Juventus dalam laga kandang ataupun kandang.
3 LAGA HEAD TO HEAD TERAKHIR
(10/04/16) Milan 1-2 Juventus
(22/11/15) Juventus 1-0 Milan
(08/02/15) Juventus 3-1 Milan
Pada tiga laga terakhir, AC Milan hanya sekali memenangkan pretandingan.
Sisanya AC Milan meraih hasil imbang dan kalah.
3 LAGA TERAKHIR MILAN
(15/05/16) Milan 1-3 Roma
(08/05/16) Bologna 0-1 Milan
(01/05/16) Milan 3-3 Frosinone
Sementara itu Juventus mendominasi tiga laga terakhir.
Klub berjuluk Si Nyonya Tua itu meraih dua kemenangan dan sekali kalah.
3 LAGA TERAKHIR JUVENTUS
(14/05/16) Juventus 5-0 Sampdoria
(09/05/16) Hellas Verona 2-1 Juventus
(01/05/16) Juventus 2-0 Capri
Berikuti prediksi kemenangan kedua klub di final Coppa Italia:
BURSA SKOR FAVORIT 45 MENIT I
AC Milan 0-0 Juventus 6/4
AC Milan 0-1 Juventus 2/1
AC Milan 1-0 Juventus 6/1
BURSA SKOR FAVORIT 45 MENIT II
AC Milan 0-1 Juventus 9/4
AC Milan 0-0 Juventus 5/2
AC Milan 0-2 Juventus 11/2
BURSA PREDIKSI
Asian Handicap 3/4:0
William Hill 11/2 12/2 8/13
SuperBall.id 45:55
Keterangan: AsianHandicap mengunggulkan Juventus 1 bola, William Hill dan Superball.id juga mengunggulkan Juventus