Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Presiden Juventus Punya Hubungan Baik dengan Massimiliano Allegri dan Antonio Conte

Presiden Juventus, Andrea Agnelli, mengaku hubungannya dengan pelatih timnya saat ini, Massimiliano Allegri dan mantan pelatih, Antonio Conte baik

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Presiden Juventus Punya Hubungan Baik dengan Massimiliano Allegri dan Antonio Conte
zimbio.com
Andrea Agnelli 

TRIBUNNEWS.COM, TURIN - Presiden Juventus, Andrea Agnelli, mengaku hubungannya dengan pelatih timnya saat ini, Massimiliano Allegri dan mantan pelatih, Antonio Conte sama-sama baik.

Hubungan baik Agnelli dengan dua pelatih tersebut dikarenakan dirinya memahami situasi yang ada di ruang ganti.

Allegri merupakan pengganti Conte yang meninggalkan Juventus sejak 2014 silam.

"Hubungan dengan Allegri sangat baik, dengan Antonio Conte juga," ujar Agnelli, Rabu (1/6/2016).

"(Hubungan berjalan baik) Karena sejak kecil saya bisa merasakan pengalaman tentang atmosfer ruang ganti dan paham apa yang diperlukan untuk mengontrolnya."

Sepeninggalnya dari Juventus, Conte melatih timnas Italia hingga akhir gelaran Piala Eropa 2016 mendatang.

Sedangkan Allegri saat masih masih terikat kontrak di Juventus hingga 2018.

Berita Rekomendasi
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
19
14
2
3
30
12
18
44
2
Atalanta
18
13
2
3
43
20
23
41
3
Inter Milan
17
12
4
1
45
15
30
40
4
Lazio
18
11
2
5
33
25
8
35
5
Juventus
18
7
11
0
30
15
15
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas