Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Gol Payet Paling Banyak Dicuit

Twitter melakukan pendataan mengenai hal apa yang paling banyak di-tweet, retweet, dan dicari oleh pengguna jejaring sosial

zoom-in Gol Payet Paling Banyak Dicuit
zimbio.com
Dimitri Payet 

TRIBUNNEWS.COM, PERANCIS -  Piala Eropa sudah berlangsung lima hari dan sudah memainkan 12 laga. Dari semua laga tersebut, jejaring sosial terbesar di dunia, Twitter, melakukan pendataan mengenai hal apa yang paling banyak di-tweet, retweet, dan dicari oleh pengguna jejaring sosial berlogo burung biru tersebut.

Communications Manager Twitter Indonesia, Priscila F Carlita, mengatakan, beberapa fakta menarik muncul di twitter. Hal itu terlihat dari banyaknya tanda pagar #EURO2016 yang disebarluaskan penggunanya.

Dia mengungkapkan terdapat setidaknya 12,5 juta Tweet, di mana penggemar sepak bola seluruh dunia menge-Tweet hampir setiap tendangan yang terjadi pada pertandingan-pertandingan awal. "Payet menjadi satu-satunya term yang banyak di-Tweet oleh para penggemar sepakbola dunia.

Tiga Tweet Terbanyak

* Dimitri Payet mencetak gol outside the box dan membuat Perancis menang - 89K Tweet per min.

* Olivier Giroud mencetak gol pertama di #EURO2016 dan membawa Perancis unggul dari Romania - 45K Tweets per min.

* Eric Dier membuat Inggris unggul dari Rusia dengan sebuah free-kick - 42K Tweets per min.

Berita Rekomendasi

Tiga pertandingan yang paling banyak dibicarakan di Twitter

* France v Romania - 2.3 juta Tweet

* Turkey v Croatia - 1.4 juta Tweet

* England v Russia - 1.4 juta Tweet.(*)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas