Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Vicente Del Bosque Punya Hak Berhenti Jadi Pelatih Spanyol kata Fabio Capello

Mantan pelatih Real Madrid Fabio Capello berkomentar mengani rencana berhentinya Vicente Del Bosque melatih Spanyol sesudah Piala Eropa 2016.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Vicente Del Bosque Punya Hak Berhenti Jadi Pelatih Spanyol kata Fabio Capello
zimbio.com
Fabio Capello 

TRIBUNNEWS.COM, PARIS - Mantan pelatih Real Madrid, Fabio Capello berkomentar mengenai rencana berhentinya Vicente Del Bosque melatih Spanyol sesudah Piala Eropa 2016.

Dikutip dari Marca, Minggu (26/6/2016), menurut Capello, persepak bolaan Spanyol akan memburuk tanpa Del Bosque.

"Sepak bola akan kehilangan Del Bosque, Dia adalah teman yang hebat dan profesional. Dia adalah seorang ahli dalam melatih namun dia memiliki hak bersama keluarganya," ungkapo Fabio Capello.

Del Bosque mulai melatih Spanyol pada 17 Juni 2008 setelah menggantikan Luis Aragones.

Selama melatih Spanyol, Del Bosque dianggap pelatih sukses karena berhasil membawa Spanyol menjuarai Piala Dunia 2010 dan Piala Eropa 2012.

Berita Rekomendasi
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
14
11
1
2
42
14
28
34
2
Real Madrid
13
9
3
1
28
11
17
30
3
Atlético Madrid
14
8
5
1
21
8
13
29
4
Villarreal
13
7
4
2
25
21
4
25
5
Athletic Club
14
6
5
3
20
13
7
23
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas