Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persija Jakarta Butuh Dukungan Suporter

Sang pelatih, Paulo Camargo menyesalkan laga yang tidak dukung oleh suporter.

Penulis: Reynas Abdila
zoom-in Persija Jakarta Butuh Dukungan Suporter
SUPERBALL.ID/MUHAMMAD ROBBANI
Skuat Persija Jakarta mendengar arahan pelatih Paulo Camargo usai latihan di lapangan Villa 2000 Pamulang, Tanggerang Selatan, Selasa (26/4/2016) 

TRIBUNNEWS.COM - Persija Jakarta menelan kekalahan kontra Madura United pada pekan ke-12 Indonesia Soccer Championship (ISC) yang digelar di Stadion Gelora Bangkalan, Madura, Minggu (24/7/2016).

Bertindak sebagai tuan ruamah Persija terpaksa main tanpa dukungan penuh The Jakmania karena larangan menjadi main di Jakarta.

Sang pelatih, Paulo Camargo menyesalkan laga yang tidak dukung oleh suporter.

"Kondisi kami sangat sulit dengan hanya ada dua pemain asing. Kami berharap adanya dukungan penuh dari suporter," tutur juru racik asal Brasil itu.

Namun, Camargo mengakui bahwa Madura United bermain lebih bagus ketimbang anak-anak asuhannya.

"Madura United bermain baik, mereka lebih kompak," ucapnya.

Macan Kemayoran hanya menerjunkan dua pemain asing yakni, Hong Soon Hak dan William Pacheco karena Jose Adolfo Guerra akibat tidak kunjung sembuh dari cedera.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas