Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Lima Bintang Sepak Bola yang Berburu Uang di Tiongkok

Liga Tiongkok tampaknya ingin bersaing dengan liga sepak bola di Amerika dan liga di Eropa dalam mengembangkan sepak bola di negara mereka.

zoom-in Lima Bintang Sepak Bola yang Berburu Uang di Tiongkok
gettyimages.ie
Manuel Pellegrini 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Murtopo

TRIBUNNEWS.COM, HONG KONG - Liga Tiongkok tampaknya ingin bersaing dengan liga sepak bola di Amerika dan liga di Eropa dalam mengembangkan sepak bola di negara mereka.

Sejumlah nama besar yang selama ini tampil di Eropa belakangan kerap diboyong sejumlah klub Tiongkok untuk menyemarakkan sepak bola di Negara Tirai Bambu tersebut.

Seperti dilansir AFP hingga saat ini ada lima nama besar yang sudah tiba di Tiongkok usai menjalani serangkaian proses trasnfer di bursa transfer musim panas ini.

Berikut kelima nama besar yang hijrah ke Tiongkok:

1. Manuel Pellegrini (Hebei China Fortune)

Berita Rekomendasi

Mantan pelatih Manchester City ini menjadi orang asing terakhir yang didatangkan ke Tiongkok untuk menyemarakkan Liga Super Tiongkok.

Pellegrini meninggalkan dataran Eropa setelah posisinya sebagai Pelatih Manchester City diganti oleh Pep Guardiola.

Bersama City dia telah meraih gelar Liga INggris di tahun 2014 dan membawa timnya ke babak semifinal Liga Champions musim lalu.

Kini Pellegrini akan menukangi Hebei China Fortune dan ditargetkan membawa klubnya tembus ke posisi tiga besar LIga Tiongkok dan lolos kualifikasi LIga Champions Asia.

2. Graziano Pelle (Shandong Luneng)


Striker Timnas Italia itu hijrah ke Tiongkok dengan nilai transfer sebesar 15 juta euro.

Halaman
123
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas