Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Samuel Umtiti: Pique adalah Mentorku

Bek muda Barcelona Samuel Umtiti mengatakan saran Gerard Pique sangat membantu dirinya berkembang.

zoom-in Samuel Umtiti: Pique adalah Mentorku
Sport
Bek Barcelona Samuel Umtiti 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Imadudin Robani Adam

TRIBUNNEWS.COM, BARCELONA - Bek muda Barcelona Samuel Umtiti mengatakan saran Gerard Pique sangat membantu dirinya berkembang.

Menurut Umtiti Pique merupakan pemimpin para bek di Barcelona dan memiliki segudang pengalaman.

"Pique memberitahu saya banyak hal," kata Umtiti.

"Dia adalah kepala dari para bek. Ia membimbing saya dan menyarankan saya. Ini membantu saya untuk maju," lanjut Umtiti.

Umtiti hijrah dari klub asal Prancis Olympique Lyonnais ke Bracelona dengan nilai kontrak 25 juta euro atau setara dengan Rp 364 juta.

Dalam kontrak lima tahunnya, Umtiti juga dipagari dengan buy out clause sebesar 60 juta euro atau sekitar Rp 847 juta.

Berita Rekomendasi

Di laga pertamanya bersama Barcelona di Liga Spanyol, Umtiti sukses membawa Barcelona menang dengan skor 6-2 atas Real Betis.

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Real Madrid
19
13
4
2
43
19
24
43
2
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas