Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Irsyad Maulana Tidak Gerogi Lakoni Debut di Timnas

"Saya tidak merasa grogi, hanya cari-cari rasa biar menyatu dengan permaian di lapangan," kata Irsyad

Editor: Husein Sanusi
zoom-in Irsyad Maulana Tidak Gerogi Lakoni Debut di Timnas
Super Ball/Feri Setiawan
Pemain Persija Jakarta, Ismed Sofyan (kiri) berebut bola dengan pemain Semen Padang, Irsyad Maulana (kanan) dalam laga Indonesia Soccer Championship (ISC) di Stadion Utama Gelor Bung Karno (SUGBK) Senayan, Jakarta, Minggu (8/5/2016) dalam laga tersebut Persija berhasil mengalahkan semen padang dengan skor 1-0. Super Ball/Feri Setiawan 

Wartawan SuperBall.id, Ahmad Bil Wahid

TRIBUNNEWS.COM, SURAKARTA - Pemain sayap timnas Indonesia Irsyad Maulana mengaku tak grogi menjalani debut bersama timnas Indonesia.

Laga uji coba kontra Malaysia Selasa (6/9/2016), merupakan laga perdana pemain Semen Padang itu memakai jersey Merah Putih.

"Saya tidak merasa grogi, hanya cari-cari rasa biar menyatu dengan permaian di lapangan," kata Irsyad saat dihubungi SuperBall.id via WhatsApp, Rabu (7/9/2016).

Dalam laga itu, Irsyad baru dimainkan pada babak kedua menggantikan Zulham Zamrun.

Meski tampil dari bangku cadangan, Irsyad bersyukur bisa meraih kemenangan atas Malaysia.

Pemain berusia 22 tahun itu juga tak memasang target pribadi dalam laga yang dimenangkan Indonesia dengan skor telak 3-0 itu.

Berita Rekomendasi

"Yang penting bisa tampilkan kemampuan terbaik dan Alhamdulillah kita bisa menang," ujarnya. (*)

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas