Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jawa Barat Menang Atas Jateng dengan Skor 2-1 di Cabang Sepakbola

Tim sepak bola tuan rumah daalam PON XIX jawa Barat mampu tundukan tim kesebelasan Jawa Tengah dengan skor 2-1.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Jawa Barat Menang Atas Jateng dengan Skor 2-1 di Cabang Sepakbola
ist
Ilustrasi 

Laporan Wartawan TtribunnewsBogor.com, Damanhuri

TRIBUNNEWSBOGOR.COM, CIBINONG - Tim sepak bola Jawa Barat berhasil mengalahkan kesebelasan Jawa Tengah dengan skor 2-1.

Anak asuh Lukas Tumbunan ini lolos dalam laga perdana Grup A yang berlangsung di Stadion Pakansari Cibinong pada Rabu (14/9/2016) sore.

Gol pertama kesebalasan Jabar diciptakan oleh Febry Hariyadi melalui titik penalti.

 Jawa Tengah menyamakan kedudukan ketika umpan silang Muhammad Rio Saputra mampu diteruskan sundulan Andika Dian Asruri. skor menjadi imbang 1-1.

Menjelang menit-menit terakhir pertandingan, Heru Susanto menciptakan gol penutup yang membawa Jabar unggul pada menit ke-86 sebelum sang wasit meniupkan pluit panjang.

Pelatih Jawa Barat, Lukas Tumbuan mengaku puas dengan jerih payah penmainnya sehingga bisa meraih poin penuh.

Berita Rekomendasi

Menurutnya, kemenangan ini menjadi modal berharga sebelum anak asuhnya kembali bertarung melawan Bali dan DKI Jakarta.

"Tim ini pernah kalah empat gol tanpa balas saat uji coba dilakukan, tapi anak-anak bisa bermain kompak dan mampu meraih kemenangan disini," ujarnya saat konferensi pers di ruang media center Stadion Pakansari, Cibinong pada Rabu (14/9/2106)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
16
11
5
0
29
11
18
38
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
Bali United
16
8
3
5
24
15
9
27
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas