Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Djanur Berpikir Keras Mencari Komposisi Terbaik Persib

Pasalnya, dalam menjamu Laskar Joko Tingkir, Persib kemungkinan tak bermain tanpa tiga pemain pilarnya, Sergio van Dijk yang terkena sanksi

Editor: Husein Sanusi
zoom-in Djanur Berpikir Keras Mencari Komposisi Terbaik Persib
simamaung.com
Pelatih Persib Bandung, Djadjang Nurdjaman tertawa sambil mengawasi para pemainnya termasuk Vladimir Vujovic (digendong) saat sesi latihan. 

Laporan Wartawan Tribun Jabar, Yudha Maulana

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Pelatih Persib Bandung, Djadjang Nurdjaman masih mengotak-atik komposisi timnya sebelum bersua Persegres Gresik United, Sabtu (22/10/2016) pada laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016.

Pasalnya, dalam menjamu Laskar Joko Tingkir, Persib kemungkinan tak bermain tanpa tiga pemain pilarnya, Sergio van Dijk yang terkena sanksi tambahan berupa larangan bermain hasil sidang Komite Disiplin PT GTS selaku operator ISC akibat bertikai dengan kiper Madura United, Joko Ribowo.

Selain itu, Djadjang juga mesti mengantisipasi absennya dua pemain pilarnya, Bek Yanto Basna dan Gelandang Sayap Zulham Zamrun yang kemungkinan besar dipanggil oleh Timnas Indonesia.

"Kita masih punya beberapa pemain," kata Djadjang. Disamping itu, Djadjang memastikan strikernya, Tantan belum bisa diturunkan untuk menjamu Persegres.

"Kayaknya belum, tapi kita akan lihat dalam latihan," katanya. (*)

Berita Rekomendasi
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas