Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Carlos Idriss Kameni Bikin Frustrasi Pemain Barcelona Saat Lawan Malaga

Barisan pertahanan Malaga membuat Barcelona yang biasa tampil garang menjadi kesulitan.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Carlos Idriss Kameni Bikin Frustrasi Pemain Barcelona Saat Lawan Malaga
zimbio.com
Carlos Idriss Kameni 

TRIBUNNEWS.COM, BARCELONA - Barcelona gagal memetik poin penuh atas tim tamunya Malaga.

Barisan pertahanan Malaga membuat Barcelona yang biasa tampil garang menjadi kesulitan.

Meski Neymar tampil apik dengan mengacak-acak pertahanan, semuanya peluang mentah karena penampilan gemilang kiper Carlos Idriss Kameni.

Mantan kiper Espanyol itu beberapa kali diberondong tembakan berbahaya.

Salah satu penyelamatan apiknya dilakukan di menit akhir laga dimana ia maju dan membuat gawangnya lepas dari penjagaan.

Neymar yang mendapat umpan lambung pun melepaskan tandukan ke ruang kosong yang ditinggal Kameni.

sayang kiper 32 tahun asal Kamerun tampil sigap dengan menepis bola.

Berita Rekomendasi

Laga akhirnya berakhir seri 0-0.

Hasil itu membuat anak asuh Luis Enrique sedikit menjauh dari pemuncak klasemen sementara, Real Madrid, yang menang 3-0 atas Atletico Madrid.

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
2
Real Madrid
18
12
4
2
41
18
23
40
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas