Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Alfred Riedl: Permasalahan Timnas Indonesia adalah Cuaca di Hanoi yang Dingin

Timnas Indonesia akan melakoni laga leg kedua semifinal Piala AFF 2016 di Hanoi, Vietnam, Rabu (7/12/2016) malam.

Editor: Sapto Nugroho

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Timnas Indonesia akan melakoni laga leg kedua semifinal Piala AFF 2016 di Hanoi, Vietnam, Rabu (7/12/2016) malam.

Selasa (6/12/2016), Timnas Indonesia dan Timnas Vietnam menggelar konferensi pers jelang pertandingan yang akan digelar di Stadion My Dinh itu.

Dalam konferensi pers, pelatih Alfred Riedl mengatakan, permasalahan anak asuhnya adalah cuaca di Hanoi yang dingin.

Namun, Alfred Riedl yakin, semua pemain bisa beradaptasi dengan cepat.

Alfred Riedl juga memastikan, skuat Garuda dalam kondisi yang siap tempur. (*)

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas TV
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
18
14
3
1
45
17
28
45
2
Arsenal
19
11
6
2
38
17
21
39
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
19
10
5
4
38
23
15
35
5
Newcastle
19
9
5
5
32
21
11
32
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas