Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Lionel Messi Kagumi Diego Maradona dan Pablo Aimar

Sedangkan Aimar membuat Messi kagum dan menikmati setiap permainannya di lapangan.

Editor: Ravianto
zoom-in Lionel Messi Kagumi Diego Maradona dan Pablo Aimar
MAISFUTEBOL
Lionel Messi (kiri) bersama Pablo Aimar saat membela tim nasional Argentina. 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Aulli Reza Atmam

TRIBUNNEWS.COM, BARCELONA - Mega bintang Barcelona Lionel Messi mengutarakan kekagumannya terhadap dua pemain legendaris Argentina, Diego Maradona dan Pablo Aimar.

Messi menyebut Maradona sebagai pemain yang memberinya inspirasi. 

Sedangkan Aimar membuat Messi kagum dan menikmati setiap permainannya di lapangan. 

"Tentu saja saya mengagumi Maradona, dia adalah inspirasi yang sesungguhnya untuk saya," ujar Messi seperti dikutip SuperBall.id dari Coach, Rabu (18/1/2017).

"Saat Pablo Aimar tampil juga saya dulu sangat menikmati menonton permainannya."

Maradona memang acap kali memberikan motivasi pada Messi. 

Berita Rekomendasi

Bahkan pemain top era 80-an itu pernah melatih Messi di Timnas Argentina. 

Sementara Aimar tampil memukau sebagai gelandang pada era 2000-an. 

Dia bermain untuk Valencia dari tahun 2001 sampai 2006. (*)

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
2
Real Madrid
18
12
4
2
41
18
23
40
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas