Jelang Kontra Arema, Sriwijaya FC Uji Coba Lapangan
Jelang lawan Arema FC di delapan besar Piala Presiden 2017, Sriwijaya FC melakukan uji coba lapangan sekaligus latihan ringan, Jumat( 24/2/2017).
TRIBUNNEWS.COM, SOLO - Jelang lawan Arema FC di delapan besar Piala Presiden 2017, Sriwijaya FC melakukan uji coba lapangan sekaligus latihan ringan, Jumat( 24/2/2017).
Tim datang di Stadion Manahan Solo sekitar pukul 08.00 WIB.
Mereka kemudian berlatih di bawah arahan Pelatih Sriwijaya, Widodo Cahyono Putro.
Sriwijaya FC mendapatkan jatah uji coba lapangan pada Jumat pagi.
Sedangkan sang lawan, Arema FC akan uji coba lapangan pada Jumat malam.
Berikut suasana uji coba lapangan Sriwijaya FC.(*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.