Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jakmania Diserang ketika Menumpang Kereta di Stasiun Kiara Condong

The Jakmania yang menumpangi kereta tersebut berangkat dari Jakarta menuju Cilacap untuk mendukung timnya, Persija Jakarta

Editor: Husein Sanusi
zoom-in Jakmania Diserang ketika Menumpang Kereta di Stasiun Kiara Condong
Super Ball/Feri Setiawan
Sejumalah Jakmania saat menyaksikan laga ujicoba Persija melawan Cilegon United di Stadion Krakatau Steel, Cilegon, Banten, Sabtu (18/3/2017) Super Ball/Feri Setiawan 

Laporan Wartawan SuperBall.id, Aulli Reza Atmam

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Kereta Api (KA) Serayu relasi Jakarta-Purwokerto yang ditumpangi The Jakmania diserang sekelompok orang di Stasiun Kiaracondong, Bandung.

The Jakmania yang menumpangi kereta tersebut berangkat dari Jakarta menuju Cilacap untuk mendukung timnya, Persija Jakarta, dalam ajang Cilacap Cup 2017.

Insiden itu terjadi pada Kamis (23/3/2017) malam WIB.

Beberapa jam setelah kejadian, beberapa akun milik The Jakmania melontarkan kronologi insiden tersebut.

Salah satunya akun @BCF_PERSIJA.

Akun itu mencuit beberapa keterangan mengenai kronologi terjadinya insiden penyerangan.

Berita Rekomendasi

Dalam cuitannya, tertulis bahwa penyerangan terjadi sejak kereta akan memasuki Stasiun Cimahi.

Penyerangan kemudian kembali terjadi saat kereta berhenti di stasiun berikutnya, Stasiun Kiaracondong.

Berikut kronologi insiden penyerangan KA Serayu versi The Jakmania seperti dcuitkan oleh akun @BCF_Persija.

Kini Jakmania sudah sampai di Cilacap untuk mendukung Persija Jakarta dalam laga perdana Cilacap Cup 2017. 

Persija Jakarta akan berhadapan dengan Madura United di Stadion Wijayakusuma. 

Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas