Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Indra Sjafri Terus Pantau Perkembangan Pemain Indonesia yang Bermain di Luar Negeri

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri telah menetapkan 32 pemain yang bakal mengikuti persiapan Piala AFF U-18 dan Kualifikasi Piala Asia U-19.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Indra Sjafri Terus Pantau Perkembangan Pemain Indonesia yang Bermain di Luar Negeri
Super Ball/Feri Setiawan
Pelatih timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri saat memimpin pemusatan latihan 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pelatih Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri telah menetapkan 32 pemain yang bakal mengikuti persiapan Piala AFF U-18 dan Kualifikasi Piala Asia U-19.

Kepastian itu keluar setelah Indra menjalani pertemuan dengan Kepala Departemen Timnas, I Gede Widiade.

Ke-32 pemain itu rencananya bakal bertahan untuk mengikuti training center (TC) atau pemusatan latihan lanjutan.

Pemusatan latihan sendiri baru bakal berlangsung mulai 15 April 2017 atau setelah Ujian Nasional yang akan diselenggarakan pada 10-14 April 2017.

“Kita sudah lakukan seleksi dari anak-anak lokal selama satu setengah bulan dimulai dari tingkat Asprov yang mencapai ribuan pemain, lalu regional, dan nasional," kata Indra Sjafri dalam rilis PSSI, Selasa (11/4/2017).

"Terkumpulah 80 pemain yang ikut hingga kita latihan di Cijantung terbagi dalam 3 gelombang,” lanjutnya.

Di tahap sebelumnya, Indra Sjafri juga mengikutsertakan 14 pemain yang menimba ilmu dan berkarier di luar negeri.

Berita Rekomendasi

Namun tak ada satu pun pemain yang masuk ke dalam daftar 32 pemain dari 14 pemain luar negeri yang mengikuti seleksi.

“Mereka tidak bisa mengikuti TC jangka panjang, oleh karena mereka akan melanjutkan sekolahnya masing-masing di luar negeri," ujarnya.

Namun Indra Sjafri menegaskan bakal terus memantau perkembangan dari pemain Indonesia yang bermain di luar negeri.

"Tapi kami sudah ada solusi, yakni menjalin komunikasi perkembangan performa mereka, saya juga sudah mengadapak pertemuan dengan orang tua di Mess Senopati, Cijantung," ujarnya.

Berikut 32 nama pemain yang bakal mengikuti pemusatan pelatihan lanjutan.

Kiper:

1. M. Riyandi

Halaman
123
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas