Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Liverpool Harus Perkuat Sektor Kiri Pertahanan kata Dietmar Hamann

Eks pemain Liverpool, Dietmar Hamann, melihat masih ada posisi di mantan klubnya itu yang perlu diisi dengan kehadiran pemain baru.

Editor: Toni Bramantoro
zoom-in Liverpool Harus Perkuat Sektor Kiri Pertahanan kata Dietmar Hamann
zimbio.com
Dietmar Hamann 

TRIBUNNEWS.COM, LIVERPOOL - Eks pemain Liverpool, Dietmar Hamann, melihat masih ada posisi di mantan klubnya itu yang perlu diisi dengan kehadiran pemain baru.

Menurut Hamann sektor kiri pertahanan sangat dibutuhkan The Reds, dan keberadaan James Milner yang bisa mengisi posisi itu belumlah cukup.

Sebabnya, bek kiri bukanlah posisi asli mantan penggawa timnas Inggris itu.

"Masih ada area di tim yang perlu diperhatikan," ujar Hamann, Rabu (5/7/2017).

"Jika anda melihat pada agenda pramusim, saya tidak berpikir bahwa merekan akan menjalani musim kompetisi dengan Milner di posisi bek kiri."

"Dia adalah pemain yang luar biasa bersama Manchester City dan Liverpool, tapi dia bukanlah bek kiri jadi menurut saya posisi bek kiri itulah yang perlu diperhatikan," jelasnya.

Saat ini, Liverpool hanya memiliki Alberto Moreno sebagai pemain yang posisi utamanya adalah bek kiri.

Berita Rekomendasi
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
16
12
3
1
37
16
21
39
2
Chelsea
17
10
5
2
37
19
18
35
3
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
4
Nottm Forest
17
9
4
4
23
19
4
31
5
Bournemouth
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas