Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia vs Kamboja

Pendukung tim nasional Indonesia bisa mendapat keuntungan dengan membeli tiket terusan (tanggal 4 dan 8) yang harganya lebih murah.

Penulis: Reynas Abdila
zoom-in Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia vs Kamboja
Super Ball/Feri Setiawan
Pemain Timnas Indonesia saat menjalani pemusatan latihan jelang melawan Kamboja dalam laga ujicoba di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Rabu (4/10/2017) Super Ball/Feri Setiawan 

TRIBUNNEWS.COM - Pendukung tim nasional Indonesia bisa mendapat keuntungan dengan membeli tiket terusan (tanggal 4 dan 8) yang harganya lebih murah.

Untuk tiket terusan VVIP dijual dengan harga Rp 400.000 atau hemat Rp 100.000 dibanding beli per tanggal pertandingan. Adapun tiket terusan VIP Barat Rp 300.000, VIP Timur Rp 175.000.

Tiket termurah dijual dengan harga Rp 90.000 untuk pertandingan di Stadion Patriot.

Sementara untuk laga di Wibawa Mukti dijual dengan harga Rp 50.000.

Untuk pembelian tiket, bisa dilakukan secara online melalui loket.com.

Pihak penyelenggara pertandingan juga menjual tiket secara langsung di area stadion yang dibuka mulai pukul 10.00 WIB.

Sekretaris Jenderal PSSI, Ratu Tisha Destria mengatakan, PSSI mendukung penuh persiapan timnas U-19 untuk menuju Piala Asia 2018 yang akan digelar di Indonesia.

BERITA REKOMENDASI

Selain pemusatan latihan, program latih tanding dengan tim lokal ataupun laga internasional juga sudah diagendakan.

“Dua laga internasional yang akan digelar pekan ini merupakan bagian dari rangkaian persiapan tim. Momennya cukup bagus karena pertandingannya bersamaan dengan timnas senior yang akan menghadapi Kamboja,” kata Ratu Tisha.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
Persija Jakarta
10
5
3
2
15
9
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas