Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

3 Skenario Paling Menentukan Juara Tidaknya Bali United

Bali United, PSM Makassar, dan Bhayangkara FC, menjadi tiga tim teratas klasemen sementara Liga 1 dan berpeluang menjadi juara.

Editor: Y Gustaman
zoom-in 3 Skenario Paling Menentukan Juara Tidaknya Bali United
TRIBUN BALI/(TRIBUN_BALI/RIZAL_FANANY)
Sylvano Comvalius,Pemain Bali united melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Sriwijaya FC dalam babak lanjutan liga 1 pekan ke-32 di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Senin (30/10). Bali United menang tipis atas Sriwijaya FC 3-2. 

Laporan Wartawan Tribun Bali, Marianus Seran

TRIBUNNEWS.COM, BALI - Bali United, PSM Makassar, dan Bhayangkara FC, menjadi tiga tim teratas klasemen sementara Liga 1 dan berpeluang menjadi juara.

Ketiganya sama-sama mengantongi poin 62! Persaingan ketiga tim pun makin memanas.

Bali United dan PSM akan menjalani laga hidup mati di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Senin (6/11/2017). 

Setidaknya ada tiga skenario yang membuat Bali United berpeluang merengkuh mahkota Liga 1 sampai akhir musim.

Baca: Otavio Dutra Menghitung Kans Bhayangkara FC Juara Liga Lebih Besar

Skenario 1:

Berita Rekomendasi

- Bali United menang atas PSM Makassar dan Persegres. Sehingga mengumpulkan poin 68.

- Bhayangkara FC maksimal sekali menang dan dua kali seri. Maka poin akhir 67.

* Peluang PSM Makassar menjadi juara tertutup bila Bali United menyapu bersih dua laga tersisa

Skenario 2:

- Bali United bermain seri dengan PSM Makassar tapi menang atas Persegres. Makan poin akhir 66.

- PSM Makassar bermain seri dengan Bali United dan menang atas Madura United. Poin akhir 66.

- Bhayangkara FC maksimal sekali menang dan dua kali kalah. Poin akhir 65.

Halaman
12
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas