Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Ini 9 Fakta terkait Timnas Guyana, Calon Lawan Timnas Indonesia

Setelah dua kali tumbang melawan Timnas U-23 Suriah, melawan Timnas Guyana akan menjadi uji kemampuan selanjutnya bagi Boaz Solossa dan kolega.

Editor: Sapto Nugroho
zoom-in Ini 9 Fakta terkait Timnas Guyana, Calon Lawan Timnas Indonesia
Guyana Times
Timnas Guyana. 

TRIBUNNEWS.COM - Timnas Senior Indonesia diagendakan bakal menjamu Timnas Guyana di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (25/11/2017) malam.

Menilik kondisi calon lawan, berikut rangkuman fakta-fakta Timnas Guyana:

  1. Secara letak geografis, Guyana berada di pesisir utara Amerika Selatan.
  2. Dari segi peringkat FIFA, Guyana sama dengan Indonesia di peringkat 165 dunia.
  3. Guyana merupakan satu dari tiga negara-negara Amerika Selatan yang menjadi anggota Uni Sepak bola Karibian.
  4. Guyana juga bagian dari CONCACAF bersama Suriname dan Guyana Prancis.
  5. Dari segi prestasi tidak terlalu mentereng, berhasil lolos ke Piala Karibia pada 1991, prestasi terbaik saat mampu menjadi peringkat keempat pada 2007.
  6. Di ajang kompetisi dunia, Guyana belum sekalipun lolos ke Piala Emas CONCACAF (kompetisi antar negara yang mempertemukan negara wilayah Amerika Utara, Tengah, dan Karibia) dan Piala Dunia.
  7. Menjalani laga internasional pertama dengan menghadapi Trinidad dan Tobago dengan kekalahan 1-4.
  8. Kemenangan terbesar Guyana tercipta saat menghadapi Anguilla. Guyana berhasil menang 14-0 pada 14 April 1998.
  9. Kekalahan terbesar Guyana yakni saat menghadapi Meksiko pada 2 Desember 1987. Timnas Guyana dicukur sembilan gol tanpa balas.

Baca: Ini Dia 33 Nama Pemain Timnas Indonesia Pilihan Luis Milla untuk Laga Uji Coba vs Suriah dan Guyana

Baca: Timnas Indonesia vs Timnas Guyana: Yang Wajib Diketahui soal Timnas Berjulukan Jaguar Emas

Baca: Tak Jadi di Cikarang, Laga Timnas Indonesia Melawan Timnas Guyana Pindah ke Stadion Patriot

Melawan Timnas Guyana akan menjadi laga uji coba yang ketiga bagi Timnas Indonesia pada November 2017.

Setelah dua kali tumbang melawan Timnas U-23 Suriah, melawan Timnas Guyana akan menjadi uji kemampuan selanjutnya bagi Boaz Solossa dan kolega. (*)

Berita Rekomendasi

Berita ini sudah tayang di BolaSport.com dengan judul: Timnas Guyana - 9 Fakta Calon Lawan Timnas Indonesia, Nomor 8 Menakjubkan

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas