Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Punya Rekor Bagus, Persib Bandung Pede Jungkalkan PSM Makassar

Sementara anak asuh Robert Rene Alberts hanya mampu meraih satu kemenangan.

Editor: Ravianto
zoom-in Punya Rekor Bagus, Persib Bandung Pede Jungkalkan PSM Makassar
TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA
Pemain Persib Bandung berfoto sebelum pertandingan melawan Sriwijaya FC dalam babak penyisihan Grup A Piala Presiden di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Selasa (17/1/2018). Persib bandung mengandaskan perlawanan Sriwijaya FC dengan skor 1-0. TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA 

Sabila Fatharani Fatimah (20), bobotoh asal Cimahi, setuju dengan anggapan itu.

Menurutnya, memang saat ini Persib seperti terkesan lambat dalam merekrut pemain.

"Dalam hal perekrutan pemain persib memang kurang menggeliat pada saat ini," kata Fanny sapaan akrabnya saat dihubungi melalui aplikasi Whatsapp, Rabu (24/1/2018).

Bobotoh yang juga berprofesi sebagai penyanyi ini melihat bahwa ajang Piala Presiden 2018 sebagai sesuatu yang baik untuk mengevaluasi tim.

"Ya mungkin dengan adanya piala presiden ini banyak yangg harus dibenahi oleh pelatih," ucapnya.

Fanny percaya, Mario Gomez sebagai pelatih Persib lebih tahu tentang kebutuhan tim.

Maka daripada itu, Fanny yang sudah memiliki empat buah album musik itu mempercayakan perekrutan pemain kepada Mario Gomez.

Berita Rekomendasi

4. Pelatih Fisik Persib Pun Belum Bisa Pastikan Soal Penambahan Pemain Baru

Pelatih Fisik Persib Bandung, Yaya Sunarya, belum bisa memastikan apakah akan ada penambahan pemain baru atau tidak.

Kepada awak media di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Rabu (24/1/2018), Yaya mengatakan, Mario Gomez selaku pelatih Persib selalu melihat perkembangan para pemainnya.

"Kita lihat nanti karena coach memang selama pertandingan di Piala Presiden ini kita coba melihat sejauh mana perkembangan tim baik itu secara individu maupun secara tim bagaiamana peran mereka improve mereka seperti itu," ujarnya.

Ia menambahkan, jikalau ada penambahan pemain itu bisa saja terjadi.

"Kalaupun misalanya ada penambahan pemain lokal bisa jadi iya, atau misalnya penambahan pemain asing, mungkin," katanya.

Yaya Sunarya sampai saat ini belum mengetahui pasti apakah ada penambahan pemain atau tidak.

5. Pemain Persib Masih Optimistis Bisa Lolos dari Penyisihan

Peluang Persib Bandung menuju babak delapan besar Piala Presiden 2018 di ujung tanduk.

Pasalnya, Persib harus bersaing ketat dengan peserta di grup lain untuk memperebutkan tiket sebagai runner up terbaik.

Airlangga Sutjipto, Striker Persib, masih melihat ada peluang bagi Maung Bandung untuk lolos fase berikutnya.

"Kita masih ada peluang yang penting kita menghadapi PSM tetap optimis, bekerja keras, kita konsentrasi," ujar Airlangga Sutjipto di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Rabu (24/1/2018).

Ronggo sapaan akrab Airlangga Sutjipto menyerahkan hasil pertandingan melawan PSM Makassar, Jumat (26/1/2018), kepada Tuhan.

"Serahkan kepada Allah SWT besok optimis dan kerja keras saja," katanya.

Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas