Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Oliver Giroud Resmi ke Chelsea, Ini Daftar Lengkap Transfer Pemain Premier League Januari

Dikutip dari BBC, inilah daftar lengkap transfer Premier League atau Liga Inggris di Januari

Penulis: Aji Bramastra
zoom-in Oliver Giroud Resmi ke Chelsea, Ini Daftar Lengkap Transfer Pemain Premier League Januari
dailymail.co.uk
Lucas Moura dan Oliver Giroud, mendapat tim baru. 

TRIBUNNEWS.COM - Hari terakhir jendela transfer Januari dimanfaatkan beberapa klub untuk meresmikan pemain baru mereka.

Pada hari terakhir yakni 31 Januari 2018, beberapa nama yang sudah diisukan pindah, benar-benar mendapat klub baru.

Ada juga nama kejutan yang muncul.

Siapa saja mereka?

Dikutip dari BBC, inilah daftar lengkap transfer Premier League atau Liga Inggris di Januari :

Arsenal : Henrikh Mkhitaryan (Man United) ; Pierre-Emerick Aubameyang (Dortmund), Konstantinos Mavropanos (PAS Giannina) 

Brighton : Leonardo Ulloa (Leicester) ; Jurgen Locadia (PSV Eindhoven)

Berita Rekomendasi

Burnley : Aaron Lennon (Everton) 

Chelsea : Ross Barkley (Everton) ; Olivier Giroud (Arsenal) ; Emerson Palmieri (Roma)

Crystal Palace : Erdal Rakip (Benfica) ; Jaroslaw Jach (Zagłebie Lubin)

Everton : Cenk Tosun (Besiktas) ; Theo Walcott (Arsenal)

Liverpool : Tony Gallagher (Falkirk)

Manchester City : Jack Harrison (New York City) ; Aymeric Laporte (Bilbao)

Manchester United : Alexis Sanchez (Arsenal)

Newcastle United : Kenedy (Chelsea)

Southampton : Guido Carrillo (Monaco)

Stoke : Kostas Stafylidis (Augsburg)

Tottenham Hotspur : Lucas Moura (PSG)

Watford : Didier Ndong (Sunderland), Dodi Lukebakio (Anderlecht), Gerard Deulofeu (Barcelona)

WestBromwich Albion : Daniel Sturridge (Liverpool), Ali Gabr (Zamalek)

Westham United : Joao Mario (Inter Milan)

Sumber: TribunWow.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
17
13
3
1
40
17
23
42
2
Chelsea
18
10
5
3
38
21
17
35
3
Nottm Forest
18
10
4
4
24
19
5
34
4
Arsenal
17
9
6
2
34
16
18
33
5
Newcastle
18
8
5
5
30
21
9
29
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas