Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Riko Simanjuntak Bak Punya 6 Paru-paru, Ini Lima Pemain yang Punya Napas Luar Biasa

berikut rangkuman 5 pemain yang juga disebut memiliki napas kuda karena punya stamina bagus.

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Riko Simanjuntak Bak Punya 6 Paru-paru, Ini Lima Pemain yang Punya Napas Luar Biasa
foxsportsasia.com
Tiga orang pemain Tampines Rovers harus mengawal pergerakan Riko Simanjuntak. 

Kemampuan Dani Alves membantu pertahanan tak diragukan lagi.

Di Barcelona dan kini Paris Saint-Germain, Dani Alves masih menunjukkan stamina yang bagus meski tak lagi muda,

Meski sering membantu penyerangan Alves tampak tak lelah saat bertahan.

3. Thomas Mueller

Thomas Mueller saat ini masih menjadi pemain andalan Bayern Muenchen.

Pemain berusia 28 tahun itu berposisi utama sebagai second striker.

Thomas Mueller, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Besiktas dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Jerman, pada 20 Februari 2018." />
Pemain Bayern Muenchen, Thomas Mueller, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Besiktas dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Jerman, pada 20 Februari 2018. THOMAS KIENZLE/AFP

Mueller dinilai punya kelebihan dalam hal stamina. Pemain yang pernah diincar Manchester United ini mampu terus berlari mengejar bola hingga menit akhir pertandingan.

BERITA REKOMENDASI

4. Ramires

Ramires saat ini membela Jiangsu Suning. Sebelumnya, Ramires adalah pemain andalan Chelsea.

Sebagai seorang gelandang, Ramires memiliki stamina yang kuat. Ramires juga mampu beradu fisik, bahkan mencetak gol.

5. N'Golo Kante

Kemampuan N'Golo Kante tak perlu diragukan lagi. Soal stamina, N'Golo Kante seperti tak ada habisnya.

Pemain Watford, Gerard Deulofeu (kiri), berduel dengan gelandang Chelsea, N
Pemain Watford, Gerard Deulofeu (kiri), berduel dengan gelandang Chelsea, N'Golo Kante, dalam laga Liga Inggris di Stadion Vicarage Road, Watford, pada 5 Februari 2018.
GLYN KIRK/AFP

Kante bisa terus berlari ke sana-ke mari, seolah ada di mana-mana. Bahkan, Kante disamakan dengan legenda Perancis, Claude Makelele.

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas