Timnas U-16 Indonesia vs Timnas U-16 Vietnam, Tertinggal Satu Gol dari Tendangan Bebas
Timnas Indonesia tampak lebih sabar dalam melakukan serangan dalam laga yang berlangsung di Stadion Bukti Jalil, Malaysia, Senin (24/9/2018).
Editor: ade mayasanto
Twitter @theafcdotcom
ILUSTRASI - Striker Timnas U-16 Indonesia, Amiruddin Bagus Kahfi Alfikri melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas U-16 Iran pada laga pertama Grup A Piala Asia U-16 2018 di Stadion Nasional Bukit Jalil, Malaysia, Jumat (21/9/2018) sore WIB.
TRIBUNNEWS.COM - Timnas U-16 Indonesia tertinggal sementara 0-1 dari Vietnam di Piala AFC U-16.
Timnas Indonesia tampak lebih sabar dalam melakukan serangan dalam laga yang berlangsung di Stadion Bukti Jalil, Malaysia, Senin (24/9/2018).
Kuatnya lini pertahanan Timnas U-16 Vietnam nampak membuat pasukan garuda muda sedikit kesulitan menciptakan peluang.
Sesekali para skuat Garuda Muda pun dijegal para pemain Vietnam.
Begitu juga dengan Vietnam yang beberapa kali serangannya dipatahkan barisan pertahanan Garuda Muda.
Baca Selengkapnya di Halaman Berikut >>>
Berita Rekomendasi