Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Impian Timnas U-16 Oman Sama dengan Timnas U-16 Indonesia, tapi Langkahnya Berat

Oman kalah telak 1-3 dari Timnas U-16 Korea Utara di Stadion Petaling Jaya, Petaling Jaya, Malaysia, Kamis (27/9/2018) sore WIB.

Editor: Taufik Batubara
zoom-in Impian Timnas U-16 Oman Sama dengan Timnas U-16 Indonesia, tapi Langkahnya Berat
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi timnas u-16 Indonesia di Piala Asia U-16 2018. 

TRIBUNNEWS.COM  - Timnas U-16 Oman benar-benar lega setelah lolos ke perempat final Piala Asia (AFC Cup) U-16 2018.

Oman kalah telak 1-3 dari Timnas U-16 Korea Utara di Stadion Petaling Jaya, Petaling Jaya, Malaysia, Kamis (27/9/2018) sore WIB.

Namun, Oman bisa mendampingi Korea Utara sebagai runner-up ke babak delapan besar setelah Timnas U-16 Yordania gagal total pada laga terakhirnya.

Yordania, yang awalnya masih berpeluang lolos, justru dihajar Timnas U-16 Yaman 5-1.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI

BERITA REKOMENDASI
Sumber: SuperBall.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
10
8
1
1
19
6
13
25
2
Man. City
10
7
2
1
21
11
10
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Chelsea
10
5
3
2
20
12
8
18
5
Arsenal
10
5
3
2
17
11
6
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas