Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Real Madrid Sering Gagal Bersama Pelatih Asal Spanyol

Dalam hampir dua dekade terakhir, Real Madrid seperti tak berjodoh dengan pelatih asal Spanyol.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Real Madrid Sering Gagal Bersama Pelatih Asal Spanyol
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Pelatih tim nasional Spanyol, Julen Lopetegui, mendengarkan pertanyaan wartawan saat konferensi pers di Las Rozas Football City, Madrid, 26 Agustus 2016. 

TRIBUNNEWS.COM - Dalam hampir dua dekade terakhir, Real Madrid seperti tak berjodoh dengan pelatih asal Spanyol.

Musim ini, pelatih asal Spanyol, Julen Lopetegui, mulai menjadi pelatih Real Madrid.

Lopetegui, yang sebelumnya menukangi timnas Spanyol, masuk menggantikan Zinedine Zidane yang memutuskan hengkang.

Akan tetapi, era kepelatihan Lopetegui tak sepenuhnya berjalan mulus.

Real Madrid kini sedang krisis kemenangan dalam empat laga terakhir, mereka juga gagal mencetak gol dalam empat partai tersebut.

Jika ditarik ke belakang, Real Madrid memang seperti tak berjodoh dengan pelatih asal Spanyol.

Dalam dua dekade terakhir, setidaknya ada enam nama pelatih asal Spanyol yang menukangi Real Madrid.

Berita Rekomendasi

Kebanyakan dari mereka mengalami kegagalan.

BACA SELENGKAPNYA>>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
14
11
1
2
42
14
28
34
2
Real Madrid
13
9
3
1
28
11
17
30
3
Atlético Madrid
14
8
5
1
21
8
13
29
4
Villarreal
13
7
4
2
25
21
4
25
5
Athletic Club
14
6
5
3
20
13
7
23
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas