Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Liga Champions - Tampil Kece, Kekasih Cristiano Ronaldo Hadapi Kenyataan Pahit

Kekasih Cristiano Ronaldo, Georgina Rodriguez tampil kece mendukung kekasihnya. Sayang, Juventus kalah 1-2 dari Manchester United di Liga Champions.

Editor: Hery Prasetyo
zoom-in Hasil Liga Champions - Tampil Kece, Kekasih Cristiano Ronaldo Hadapi Kenyataan Pahit
Instagram
Georgina Rodriguez nikmati banyak kemewahan sejak bersama Cristiano Ronaldo. 

TRIBUNNEWS.COM - Juventus mendapatkan hasil kurang memuaskan pada Laga keempat grup H Liga Champions di Stadion Allians, Rabu (7/11/2018) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

Juventus menjalani laga keempat penyisihan grup itu menghadapi salah satu klub raksasa Liga Inggris, Manchester United.

Menurut situs resmi UEFA, Juventus dinilai tampil lebih mendominasi di kandangnya kali ini.

Si Nyonya Tua berhasil memimpin penguasaan bola sebanyak 54 persen.

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Singapura - Stefano Lilipaly dan Hansamu Yama Jadi Ancaman Berat bagi Lawan

Baca Juga: Heboh Diinterogasi Imigrasi Denpasar, Maria Ozawa Ternyata Punya Tampilan Hot Ketika Berolahraga

Baca Juga: Sempat Ketinggalan Pesawat, Jennifer Bachdim Tak Percaya akan Segera Cicipi Suasana Panggung Victoria Secret

Berita Rekomendasi

Dari segi peluang, klub dimana Cristiano Ronaldo bermain itu juga memiliki 21 peluang yang 3 diantaranya mengarah tepat sasaran.

Namun, meski terlihat lebih mendominasi, Ronaldo dkk justru harus menelan kekalahan.

Juventus takluk dari Manchester United dengan skor 1-2.

Kekalahan ini tentu membuat Juventus tertinggal 3 poin dan membuat para pendukungnya harus menerima kenyataan pahit melihat kekalahan tim kebanggaannya.

Tak cuma para pendukung, kekasih Cristiano Ronaldo juga turut merasakan hal tersebut. >>>SELANJUTNYA>>>

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas