Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Ternyata Masalah Ini yang Membuat Jatuh dan Meledaknya Helikopter Pemilik Leicester City

Penyebab jatuhnya helikopter pemilik Leicester City, Vichai Srivaddhanaprabha, akhirnya terungkap.

Editor: Bolasport.com
zoom-in Ternyata Masalah Ini yang Membuat Jatuh dan Meledaknya Helikopter Pemilik Leicester City
montase foto oleh Tribunnews (Sumber Foto : EPA-EFE file photo via Bangkok Post, Ryan Browne/REX via DailyMail).
Momen Vichai masuk ke helikopter meninggalkan stadion King Power Leicester, beberapa saat setelah laga Leicester vs Westham usai, Sabtu (27/10/2018), dan api ledakan helikopter di lokasi. 

TRIBUNNEWS.COM - Penyebab jatuhnya helikopter pemilik Leicester City, Vichai Srivaddhanaprabha, akhirnya terungkap.

Badan Ivestigasi Kecelakaan Udara (AAIB) menemukan bahwa pedal-pedal kockpit tidak terkoneksi dengan rotor ekor.

Sebuah kabar mengejutkan datang dari King Power Stadium, markas Leicester City, saat tuan rumah menjamu West Ham United, Sabtu (27/10/2018).

Pemandangan helikopter meninggalkan King Power Stadium memang lazim terlihat kala Leicester bertanding di kandang.

Baca: Dulu Disanjung, Kini Khabib Nurmagomedov Malah Dikecam karena Hal Ini

Baca: Momen Bedak Pemain Korea Selatan Luntur Usai Dikalahkan Timnas U-29 Indonesia

Sang pemilik, Vichai Srivaddhanaprabha, diketahui memang kerap meninggalkan stadion dengan menggunakan helikopter setelah menonton pertandingan The Foxes.

Namun, hari itu, usai laga yang berakhir dengan skor 1-1 tersebut, kecelakaan nahas terjadi hanya 5 menit setelah helikopter lepas landas.

Tentang kronologi kecelakaan terjadi satu jam setelah peluit dibunyikan sekitar pukul 08.30 malam waktu setempat

Berita Rekomendasi

Sesaat setelah melewati atap stadion, tiba-tiba baling-baling ekor helikoptermengalami masalah. BACA SELENGKAPNYA DI SINI

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas