Pesan Miljan Radovic Setelah Resmi Jadi Pelatih Persib
Pria asal Montenegro ini akan menangani Persib pada 2019 dan Miljan Radovic mengungkapkan kata-kata penting setelah resmi jadi arsitek Maung Bandung.
Editor: Taufik Batubara
Tribun Jabar/Deni Denaswara
Miljan Radovic saat konferensi pers perkenalan dirinya menjadi pelatih Persib Bandung.
TRIBUNNEWS.COM - Miljan Radovic telah resmi ditunjuk Persib Bandung sebagai suksesor Mario Gomez.
Pria asal Montenegro ini akan menangani Persib pada 2019 dan Miljan Radovic mengungkapkan kata-kata penting setelah resmi jadi arsitek Maung Bandung.
”Terima kasih untuk manajemen karena mereka sudah percaya kepada saya,” ujar Miljan Radovic, seperti dikutip BolaSport.com dari situs Persib.
”Saya memang pertama kali (melatih) di sini. Tetapi, saya mengerti semua yang ada di sini dan bobotoh mengerti Persib ini adalah klub besar.”
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.