Barito Putra Punya Duet Paulo Sitanggang dan Evan Dimas di Lini Tengah
Paulo Sitanggang sangat gembira dengan kedatangan rekan setim saat membela Timnas U-19 Indonesia pada 2013 silam.
Editor: Husein Sanusi
TRIBUNNEWS.COM - Gelandang Barito Putera, Paulo Sitanggang, sangat bersemangat dalam menyambut musim kompetisi 2019.
Hal itu lantaran Barito Putera sukses mendatangkan Evan Dimas dalam bursa transfer Liga 1 2019.
Paulo Sitanggang sangat gembira dengan kedatangan rekan setim saat membela Timnas U-19 Indonesia pada 2013 silam.
"Tentu sangat senang dengan kedatangan Evan, lini tengah Barito akan lebih tajam," ujar Paulo Sitanggang dilansir BolaSport.com dari Tribun Banjarmasin.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.