Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Pemkot Bandung Akan Serahkan Pengelolaan Stadion GBLA ke Persib

Pemkot Bandung melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora), telah menjalin komunikasi dengan manajemen Persib.

Editor: Husein Sanusi
zoom-in Pemkot Bandung Akan Serahkan Pengelolaan Stadion GBLA ke Persib
twitter.com/persib
Laga Persib Bandung Vs Persiwa Wamena Leg 2 Babak 32 Besar Piala Indonesia Digelar di GBLA 

TRIBUNNEWS.COM - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung sudah siap menyerahkan pengelolaan Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) kepada PT Persib Bandung Bermartabat (PBB).

Pemkot Bandung melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora), telah menjalin komunikasi dengan manajemen Persib.

Termasuk menjelaskan dan memberikan draft berisi rincian terkait kerja sama pengelolaan aset.

Kadispora Kota Bandung, Dodi Ridwansyah, berharap PT PBB dapat memberikan kejelasan terkait hal ini setidaknya pada akhir bulan.

"Kami sudah beberapa kali mengadakan pertemuan, proses ini masih kami lakukan karena pertama dari sisi regulasi ini 'kan nanti masuknya dalam proses sewa aset, termasuk beberapa hal yang nantinya akan dibahas seperti apa hak dan kewajiban masing-masing pihak," kata Dodi, kutip BolaSport.com dari Tribun Jabar.

Dodi pun berharap PT PBB mau menerima dan menjadi pengelola Stadion GBLA untuk ke depannya.

Adapun terkait jangka waktu program ini, kemungkinan besar akan berlangsung selama lima tahun ke depan.

Berita Rekomendasi

BACA SELENGKAPNYA DI SINI 

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
16
11
4
1
22
11
11
37
2
Persib
15
10
5
0
28
11
17
35
3
Persija Jakarta
16
8
4
4
24
16
8
28
4
PSM Makasar
16
6
9
1
22
13
9
27
5
Borneo
16
7
5
4
23
11
12
26
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas